Jumat, 30 November 2012

Rubik 5x5x5

Pagi Agan Semua :)
Ane mau ngejelasin sedikit tentang Rubik Gede yakni 5x5x5
Langsung lanjut ke bawah gan ..


Rubik ini termasuk kedalam jenis Rubik Gede. Karena dari Bentuknya yang gede, ordonya pun gede. Rubik ini Mempunyai 6 Symbol untuk meng-solve yaitu, Corner, Wing, Edge, Center Piece, Cross, Point. Berbeda dengan Rubik 3x3x3 yang hanya mempunyai 3.


Untuk Menyelesaikan Rubik ini, Ada 7 Langkah untuk merangkai kembali rubik ini ..
1. Solve the top points and crosses
2. Solve the bottom points
3. Solve the remaining points (on the sides)
4. Complete the top and bottom crosses
5. Complete the remaining crosses (on the sides)
6. Associate wings with their appropriate edge pieces
7. Solve the 3x3x3

Untuk lebih jelasnya tentang tutorial ..






Sekian Untuk yang ini, Mohon Maaf bila ada kesalahan, kekurangan dan yang lainnya
Terima Kasih :)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar